Mengamankan Aset Dan Infrastruktur Dalam Pelatihan Sertifikasi Kompetensi Bagi Marketing Koperasi pada Koperasi Simpan Pinjam (KSP)se Provinsi Lampung

M. Achmad Subing

Abstract


Penyediaan Sumber daya manusia koperasi yang kompeten adalah merupakan suatu keharusan. Hal ini akan sangat terkait pada daya saing koperasi itu sendiri sebagai suatu entitas bisnis. Kemajuan koperasi terutama koperasi yang bergerak dalam usaha simpan pinjam salah satunya adalah bagaimana produk-produk simpan pinjam yang dijalankan mendapatkan respon yang baik dari anggota itu sendiri. Salah satu yang akan berperan adalah para manajer dan pimpinancabangkoperasi yaitu bagaimana melakukan pengamananterhadap asset dan infrastruktur yang dimilikikoperasitersebut melalui suatu tata kelola yang baik.

Kegiatan ini memberikan pelatihan kepada manajer dan pimpinancabangKoperasi simpan Pinjam (KSP) bagaimana menerapkan pengamanan asset dan infrastrukturdalam menjalankan tugas dan fungsi sebagai manajer dan pimpinancabangkoperasi jasa keuangan (KJK).Sehingga diharapkan manajer dan pimpinancabangpada KSPmemiliki kompetensi untuk menerapkan pengamanan asset dan infrastruktursecara baik melalui kegiatan perncanaan, implentasi, evalausi dan pengendalian pengamanan asset dan infrastrukturyang menjadi tanggung jawab yang bersangkutan .


Keywords


KSP, Manajer, Aset, Infrastruktur

Full Text:

PDF

References


Undang-undang nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian

Sukanto (2006). Manajemen Koperasi. Penerbit BPFE Yogyakarta. Yogyakarta

WingWahyuWinarto (2014), SistemInformasiAkuntansi,STIE YKPN, Yogyakarta STIE YKPN, Yogyakarta.

Soetoyo Suparlan (2015), Sistem Informasi Akuntansi, Gunadarma, Jakarta Gunadarma, Jakarta


Refbacks

  • There are currently no refbacks.