BANTUAN PERANCANGAN GEDUNG CONVENTION CENTER “MAHLIGAI AGUNG” UNIVERSITAS BANDAR LAMPUNG

Shofia Islamia Ishar

Abstract


Perguruan tinggi, selain berfungsi sebagai wadah kegiatan akademis selayaknya juga mempunyai peran untuk mengakomodir kebutuhan masyarakat agar terjadi kesinambungan manfaat dan mengurangi batasan antara dunia akademik dan non akademik. Untuk mencapai hal tersebut, perguruan tinggi bisa menambahkan fasilitas dalam kawasannya yang khusus ditujukan untuk kegiatan masyarakat dalam bentuk ruang publik yang dapat berupa fasilitas indoor atau outdoor. Dalam tulisan ini akan dibahas tentang perancangan fasilitas indoor berupa gedung serba guna atau covention center yang diberikan oleh Universitas Bandar Lampung sebagai fasilitas untuk mengakomodir kebutuhan masyarakat. Konsep yang digunakan pada perancangan convention center ini mengikuti Visi Universitas Bandar Lampung yaitu “To Be The World Interpreneurial University” yang diaplikasikan pada selubung dan interior bangunan yang mempunyai kesan modern, relevan dan luas. Dengan adanya perancangan ini, diharapkan kebermanfaatan Universitas Bandar Lampung sebagai perguruan tinggi yang tanggap terhadap kebutuhan masyarakat akan semakin luas. 



Full Text:

PDF

References


Kamus Besar Bahasa Indonesia Online https://kbbi.kemdikbud.go.id. Diakses 13 Agustus 2018

Tourism Grading Council of South Africa Grading Criteria and Minimum Requirements https://www.tourismgrading.co.za/assets/assets/MESE-Minimum-Requirements-of-Entry.pdf. Diakses 13 Agustus 2018


Refbacks

  • There are currently no refbacks.