PENGARUH SEMANGAT KERJA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN LEMPUING JAYA KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR PROVINSI SUMATERA SELATAN

Azima Dimyati

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui  pengaruh antara semangat kerja terhadap efektivitas kerja pegawai di Kantor Kecamatan Lempuing Jaya Kabupaten Ogan Komering Ilir Provinsi Sumatera Selatan. Desain  penelitian ini adalah  survei deskriptif.  Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah korelasi product moment.

Hasil penelitian ini menyimpulkan Semangat kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja pada pegawai Kantor Kecamatan Lempuing Jaya. Hal ini ditunjukkan dari hasil penelitian dan perhitungan dengan rumus korelasi product moment, dimana didapat nilai rhitung = 0,634 dan rtabel = 0,468, berarti rhitung lebih besar dari rtabel. Nilai r pada interpretasi data menunjukkan rhitung = 0,634 berada pada interval 0,600-0,799 pada kategori tinggi.

Berdasarkan hasil analisis tersebut, penulis menyarankan hendaknya  memberikan apresiasi kepada pegawai  baik secara lisan ataupun berupa pemberian semacam reward, misalnya dengan memberikan penghargaan, memberikan bonus dan efektivitas kerja pegawai yang perlu ditingkatkan pegawai Kantor Kecamatan Lempuing Jaya agar setelah selesai melaksanakan tugas selalu mengecek kembali hasil pekerjaan saya tersebut.


Keywords


Semangat Kerja; Efektivitas Kerja

Full Text:

PDF

References


Kamus Besar Bahasa Indonesia. Kemendiknas. Jakarta. 2010

Kaswan. Pelatihan dan Pengembangan Untuk Meningkatkan Kinerja. SDM. Bandung. CV Alfabeta. 2011

Kusdi. Teori Organisasi Dan Administrasi. Jakarta. Salemba Empat. 2009

Malahayu S.P Hasibuan. Manajemen sumber daya manusia. Jakarta. Cetakan 9. Bumi Aksara. 2006.

Malahayu S.P Hasibuan. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Ketujuh Belas. Bumi Aksara. 2013

Mangkunegara. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Moekijat. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta. Erlangga. 2009

Nitisemito Alex S. Manajemen Personalia (Manajemen Sumber Daya Manusia). Penerbit Ghalia, Jakarta. 2010

Siagian, Sondang P . Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta. Bumi Aksara. 2013

Siagian, Sondang P. Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta. Bumi Aksara. 2010

Siagian, Sondang P. Fungsi-fungsi manajerial. Jakarta. Rineka Cipta. 2004

Sugiyono. Statistika Untuk Penelitian. Bandung. Penerbit CV. Alfabeta 2008.

Tangkilisan. Manajemen Publik, Jakarta. PT Gramedia Widiasarana Indonesia. 2005.

Toga Torop T Grace. Pengaruh Kompetensi Sumberdaya Manusia Terhadap Efektifitas Kerja Karyawan Carrefour Citra Garden Padang Bulan Medan. Fakultas Ekononomi Sumatra Utara Medan. 2011

Tohardi, Ahmad. Pemahaman Praktis Manajemen Sumber Daya. Bandung. Penerbit Mandar Maju. 2008


Refbacks

  • There are currently no refbacks.